Sabtu, 19 Mei 2012

Lintang Asu

Pelindungnya
  • Sanghyang Angkàra, Åûi Maitrya, Sanghyang Mahàdewa, Bhagawàn Wrêspati.
Wataknya
  • Jantan (kesatria), pemberani dalam pertempuran, disenangi orang banyak. 
  • Rajin bekerja walaupun pekerjaan itu berat, apalagi pekerjaan yang ringan. Sebaiknya tidak mengerjakan pekerjaan yang sangat penting (sulit) karena akan menimbulkan kesulitan kalau tidak berhati-hati. 
  • Senang bersenda gurau, dan senang mencari sahabat. 
  • Laku paóðita úakti: artinya berkemampuan tinggi (úakti), cerdas, pandai, bijaksana, mampu menjadi balian (tabib). 
  • Ahli sastra (sastrawan), tetapi kadang-kadang ia berpikiran sombong. 
  • Ûatria wibhawa: artinya suka berterus terang berhadap-hadapan. 
  • Memperoleh penghidupan yang menyenangkan dan ke dudukan yang luhur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar