Selasa, 03 Juli 2012

Perjodohan Berdasarkan SAPTAWARA DAN PAÑCAWARA I

Perjodohan Berdasarkan SAPTAWÀRA DAN PAÑCAWÀRA I

Jumlah urip Saptawàra dan Pañcawàra dari hari lahir (wêton) Pria dan Wanita digabung, lalu jumlahnya dibagi 5 (lima), kemudian lihat sisanya sebagai berikut:

 
  • Sisa 1 : Úri: Baik, artinya banyak rejeki.
  • Sisa 2 : Dana: Baik, artinya keuangannya baik.
  • Sisa 3 : Lara: Tidak baik, artinya sering ditimpa penyakit atau kesusahan.
  • Sisa 4 : Pati: Tidak baik, artinya hidup sengsara; mati/hilang rejekinya.
  • Sisa 5/0 : Lungguh: Baik, artinya dapat kedudukan.
 
Contoh :   
Hari lahir Pria Soma (Senin) Umanis jumlah urip = 4 + 5= 9 
Hari lahir Wanita Úaniúcara (Sabtu) Pahing jumlah urip = 9 + 9 = 18. 
Jumlah urip wêton Pria digabung jumlah urip wêton Wanita = 9 + 18 = 27 : 5 = 5 sisa 2; artinya keuangannya baik; 
jadi perjodohannya cocok (baik).

Tidak ada komentar: